Cara membuat blog di blogger.com ( Bag. I )

Hehe… nih iseng-iseng gue bikin tutorial cara bikin blog di blogspot.com,
Gue bikin nih tutorial coz kemarin ada teman gue yang pingin diajarin bikin blog.
Tuk Pak Andre,monggo nih tutorial dibaca dengan seksama
( tapi bukan tuk Pak Andre aja lho, yang lain boleh ngikut :) )

Langkah-langkahnya :
1. Anda bikin E-mail di google (mungkin sebagian teman dah punya e-mail di
google.com ) , bagi yang dah punya langsung ke tahap selanjutnya.
2. Buka website blogger -> http://www.blogspot.com



3. Setelah itu login pake e-mail google yang dibuat tadi.setelah diisi username sama
password langsung klik “Masuk”

4. Anda akan masuk ke tahap 1. Daftar
isi nama tampilan ,
jangan lupa beri tanda centang pada kotak “penerimaan bersyarat “
5. Klik “Lanjutkan”
6. tahap 2. Namai blog
isi judul blog ,biasanya judul ini akan muncul di atas browser anda
kemudian isikan juga alamat url ,alamat ini yang biasanya diketikkan
address bar browser anda.setelah diisi jangan lupa klik “Cek Ketersediaan”
karena jika alamat tersebut sudah ada yang punya,anda harus pilih nama lainnya.
setelah itu klik “Lanjutkan”


7. Tahap selanjutnya anda pilih template untuk blog anda.
Pilih salah satu ya..setelah iti klik “Lanjutkan”
Hehehe….sekarang dah jadi deh blognya tinggal anda posting aja


Gitu aja ya,ntar gue lanjutin lagi ke tahap selanjutnya,
- tahap mengganti template,
- cara posting,
- cara bikin read more

sebelumnya gue minta maaf coz penyusunan kalimatnya berantakan banget..
( to be continue)


0 comments